30 Juli, 2009

PPC, TLA, dan PTR: Favorit Anda Yang Mana?

Sepertinya sudah lama blog bisnis ini tidak membahas masalah yang berkenaan dengan bisnis online karena sibuk dengan optimasi kontes seo sampai-sampai target kata kunci/ keyword “make money online” pada blog adsense juga tidak terurus yang tadinya berada dihalaman dua google.com sekarang sudah harus rela terpental dan bergeser kehalaman 5. Hihi..

Oya.. pada artikel bisnis kali ini saya ingin tanya sama anda diantara bisnis online Text Link ADS (TLA), Paid Per Click (PPC) dan Paid To Review (PTR) mana yang menjadi favorit atau yang paling disukai dan tentunya sesuai dengan minat anda?

Sekilas Tentang Ketiga Program Bisnis Tersebut:

PPC (Paid Per Click)

PPC Merupakan iklan berbayar dan juga salah satu dari berbagai macam bisnis online yang ada di internet, dan menurut saya bisnis internet ini sangat mudah dijalankan, yang terpenting kita cukup memiliki blog dan menempatkan iklan, jadi kalau ada pengunjung yang meng click maka si empunya blog akan mendapatkan uang/ dollar, dan besar per click nya tergantung dari broker setiap layanan. Contoh yang paling terkenal adalah Adsense, adbrite dan untuk PPC Indonesia seperti kumpulblogger.com, adsensecamp, dsb.

TLA (Text link Ads)

Text link Ads juga bisa dijadikan sumber andalan bisnis online permanent cukup menjanjikan bagi anda yang memiliki blog apalagi jika blog anda memiliki pagerank google tinggi, maka kemungkinan advertiser untuk menitipkan link pada blog anda akan banyak disamping traffic juga diperhitungkan. Namun program ini sayangnya melanggar aturan google jadi anda harus bersiap jika ketahuan maka blog anda akan terkena hukuman yaitu penurunan peringkat pagerank. Jadi hendaknya pintar-pintarlah dalam bermain. :)

PTR (Paid To Review)

Paid To Review Merupakan Program bisnis online yang cukup menjajikan untuk menghasilkan uang dari blog, dan menurut saya program ini banyak yang menjadikanya sebagai favorit mereka. Namun sepertinya program ini cocok untuk full time blogger karena waktu yang dibutuhkan untuk menjalankan bisnis ini tidak lah sedikit, karena untuk satu kali review paling tidak dibutuhkan waktu setidaknya 30 menit. Namun bagi mereka yang telah serius berkecimpung di program ini serta telah sukses memiliki banyak job perharinya dari berbagai blog miliknya, biasanya pebisnis online ini menggunakan jasa content writer (penulis artikel) dalam mengerjakan tugas-tugasnya.

Nah dari Ketiga bisnis online diatas antara PPC, TLA dan PTR mana yang menjadi favorit anda??

16 komentar:

  1. kalo aku sih semuannya juga dilakukan, tinggal bagaimana kitanya saja.....apakah kita memang rajin dan memmerlukan? jika iya, maka keuntungan akan kita dapatkan

    BalasHapus
  2. @nyegik: Yap point 100 untuk anda.. hehe..

    BalasHapus
  3. wah kalo pribadi sih saya masih fokus belajar PPC dulu mas...Yang PTR minat tapi masih susah bagi waktu, kalo yang TLA masih belum minat..hehe..

    btw strategi SEO mas benny pake opo tho ?, kayanya kok ampuh banget ya..

    salam,

    BalasHapus
  4. kl sy favorit tiga2nya nih mas..hehe..tp kl nulis review diusahakan sll nulis sendiri.. ada favorit baru saya nih domain parking mas ke sedo

    BalasHapus
  5. kalo saya semuanya dong
    antara yang satu dengan yang lain bisa saling menutupi

    BalasHapus
  6. Semuanya ada plus minusnya.
    Jadi memang tergantung kitanya mo memilih mana yang menurut kita mendatangkan keuntungan dengan resiko yang kecil. Dan memang untuk mendatangkan trafik kadangkala juga harus keluar modal.

    BalasHapus
  7. Peluang Bisnis: Hanya modal nekat aja mas.. gk ada yg istimewa, semua belajar dari coba-coba.
    @yusa: wah seru tuch mas, untuk investasi. aku jg pengen cm tgl atur waktu aja.. hehe..
    @Janu: Yeah.. betul sekali. :) masih saling berhubungan.
    @Iklan Gratis: yap.. yang pasti pertama adalah modal tenaga. :)

    BalasHapus
  8. Kalau ada yang berminat saya mengembangkan bisnis online, agen pulsa, dan agen toko buku online dalam satu paket, untuk member disediakan website duplikasi sebagai sarana promosi dan mencari downline.

    Harjum Muharam
    http://www.izibiznet.com

    BalasHapus
  9. PTR (Paid To Review), Super sekali Ben
    Kl buat artikel lokal belum ada ya Ben??

    Btw, wong kito?
    Kl mak itu, kito tukaran 'buku alamat' cakmano? stuju?? hehehehe

    BalasHapus
  10. Kalau saya milih semuanya ben heheheh,,,

    BalasHapus
  11. Khairuddin Syach: Boleh? skrng Sy masukin duluan di daftar list. makasih ats kunjungannya.
    Aneka Tips: haha.. pokoknya sedot terus tuch dollar.. keke..

    BalasHapus
  12. Wah belum tau dengan yang demikian..
    masih newbie bangeth..

    BalasHapus
  13. Favorit

    PTR mas..abis bikin ngiler blogger ..kerjaan cman sebentar dapatnya mayan banget

    PPC ..kumpulblogger..sedikit tapi mengalir terus :D

    BalasHapus
  14. bagus juga artikel nya,,,,
    teman 2 ada bisnis baru neh,,,
    kunjungi http://www.bcabersama.co.cc

    BalasHapus
  15. kayaknya asik tuh, dicoba dulu ya..
    kalo saya ikutan,
    http://www.komisigratis.com/?id=ryanrhae

    BalasHapus
  16. PTR (Paid To Review), MANTABBBBBBBB

    BalasHapus

Tolong gunakan... http:// ...dalam memasukkan URL ..!!
NO SPAM..!